Staff Accounting Receivable / AR
About this position
Posisi Staff Accounting Receivable / AR bertanggung jawab untuk pengelolaan piutang dan pelaksanaan keuangan di perusahaan, khususnya di industri makanan dan distributor.
Responsibilities
• Melakukan pengakuan piutang pada sistem secara harian.
• Menyiapkan invoice untuk melakukan tukar faktur baik secara mingguan dan bulanan.
• Follow up piutang yang belum terbayar/mendekati jatuh tempo ke customer, untuk segera dilakukan pembayaran.
• Menyusun daftar tagihan, daftar penukaran faktur, daftar pemberian faktur pajak kepada kolektor untuk dipakai panduan collection esok harinya.
• Memilah invoice berdasar tanggal dan filing invoice sesuai area masing-masing.
• Menyusun laporan kolektor pertanggal.
• Melakukan konfirmasi pengajuan customer kas atau kredit.
• Mengajukan argument kepada atasan untuk dilakukan Open Block Order Customer terhadap customer yang masih belum membayar piutang yang telah jatuh tempo.
Requirements
• Pendidikan Min S1 Akuntansi.
• Pengalaman Min 1 tahun di industri makanan dan distributor.
• Mampu bekerja secara Tim dan individu.
• Menguasai pengelolaan dan pelaksanaan keuangan.
• Menguasai masalah perbankan (alur transfer dana, tarik dana, Cek, BG dll).
• Bisa mengoperasikan komputer (microsof office).
• Penempatan: Kota Denpasar, Bali.
• Mencari kandidat untuk bekerja pada:
• Senin: Pagi
• Selasa: Pagi
• Rabu: Pagi
• Kamis: Pagi
• Jum'at: Pagi
• Sabtu: Pagi
• Diperlukan 1 tahun pengalaman kerja yang relevan untuk posisi ini
• Pelamar harus memiliki KTP
• Tanggal mulai kerja: 15 October 2024